Pelatihan Publikasi
Publikasi merupakan salah satu syarat untuk menyelesaikan studi S2 Informatika. Program studi menyelenggarakan pelatihan penulisan publikasi untuk membantu mahasiswa menghasilkan draft publikasi. Pelatihan ini diikuti oleh mahasiswa tingkat akhir yang sudah memiliki calon laporan penelitian yang akan dipublikasikan.
Agu
29
Penulisan Akademik
Pelatihan penulisan laporan ilmiah dalam bahasa Inggris. Pelatihan berlangsung dalam 2-3 hari. Pelatihan ini bertujuan untuk membantu mahasiswa menulis kemajuan laporan penelitian mereka dalam istilah ilmiah dan menggunakan bahasa Inggris.
Agu
29
Pemrograman Dasar & Analisis Algoritma Matrikulasi
Dua minggu sebelum perkuliahan berlangsung, prodi mengadakan review materi dan praktik pemrograman dasar. Pelatihan ini untuk membantu mempersiapkan mata kuliah analisis algoritma.